I Fu Mie / Mie Lo Yur.
Kamu dapat memasak I Fu Mie / Mie Lo Yur menggunakan 11 bahan dan 5 langkah. Berikut cara memasak nya.
Bahan-bahan I Fu Mie / Mie Lo Yur
- Siapkan 2 helai Sawi Putih.
- Kamu membutuhkan 2 batang Wortel.
- Kamu membutuhkan 2 siung Bawang Putih.
- Kamu membutuhkan 1 batang daun bawang.
- Kamu membutuhkan 2 papan Mie Telor.
- Siapkan 1 butir telor.
- Siapkan 5 butir bakso.
- Siapkan 1 bungkus Saori Saus Tiram.
- Siapkan 3 batang cabe (optional).
- Kamu membutuhkan 1 sdt tepung maizena.
- Siapkan Secukupnya minyak untuk menggoreng mie dan menumis sayur.
I Fu Mie / Mie Lo Yur Tata cara
- Rebus mie setelah matang angkat dan tiriskan.
- Goreng mie menggunakan teflon (minyak agak banyak).
- Keprek bawang putih dan goreng, setelah keluar bau harum langsung tambahkan telor disusul kemudian wortel dan diberikan air untuk mematangkan wortel..
- Jika wortel sudah mulai empuk tambahkan bakso dan sayuran lainnya. Setelah itu diberikan Saori saus Tiram. Disini saya tidak menambahkan garam maupun gula karena saori saja sudah cukup..
- Setelah matang campurkan larutan air dan tepung maizena. Dan aduk sebentar setelah itu angkat dan sajikan. I Fu Mie siap di sajikan. Happy cooking Moms...