Mac and Cheese Ala rumahan.
Kamu dapat memasak Mac and Cheese Ala rumahan menggunakan 12 bahan dan 3 langkah. Berikut cara membuat nya.
Bahan-bahan Mac and Cheese Ala rumahan
- Siapkan 200 gr makaroni.
- Siapkan 2 buah sosis potong" (saya pakai sosis champ).
- Kamu membutuhkan 100 ml susu.
- Siapkan 1 sdm maizena (larutkan).
- Siapkan 35 gr keju kraft (parut).
- Siapkan 1 sdm mentega.
- Kamu membutuhkan 2 siung bawang putih (cincang kasar).
- Siapkan Merica bubuk (secukupnya).
- Kamu membutuhkan Garam (secukupnya).
- Siapkan Minyak goreng (secukupnya).
- Siapkan Topping :.
- Siapkan Keju parut (secukupnya).
Mac and Cheese Ala rumahan Instruksi
- Rebus makaroni dulu hingga matang(saat merebus tambahkan sedikit minyak goreng agar tidak lengket), angkat,tiriskan..
- Siapkan wajan, tambahkan 1 sdm mentega dan 1 sdm minyak goreng,tunggu sampai agak panas lalu masukan bawang putih yang sudah di cincang kasar. Tumis bawang putih hingga harum, masukan sosis,tumis kembali lalu masukan susu,garam dan merica secukupnya, aduk hingga merata. Lalu masukan makaroni,keju dan larutan maizena, aduk"kembali agar semua tercampur rata. Cicipi rasanya,masak sampai meletup" lalu, matikan api..
- Angkat dan Sajikan dalam mangkuk, tambahkan keju parut di atasnya sesuai selera. Mac and cheese siap di nikmatišš¤¤.